Tuesday, May 10, 2016

Daftar PPC lokal Indonesia terbaik


Halo semua, bertemu kembali bersama saya tedi zulkarnaen, disini saya akan membahas tentang Daftar PPC Lokal Indonesia Terbaik, tapi sebelum itu, apakah kalian tahu apa itu PCC???

PPC (Pay Per Click) adalah sebuah layanan advertising (periklanan) yang akan menghasilkan bayaran pada setiap unique click (different visitor) yang berkunjung ke web/blog anda. Dengan memanfaatkan PPC ini, maka anda dapat meraih penghasilan tambahan dari web/blog anda. Terlebih jika banyak visitor (pengunjung) yang melakukan klik pada iklan berbasis PPC yang anda pasang di web/blog anda, maka akan semakin banyak pula penghasilan yang akan anda dapatkan setiap bulannya.

Bicara mengenai PPC terbaik, mungkin tidak asing lagi bagi anda jika mendengar kata Google Adsense. PPC tersebut di keluarkan oleh google dan sudah terbukti menjadi PPC terbaik di dunia di antara sekian banyaknya PPC yang lain.

Untuk Indonesia sendiri tidak kalah menariknya, karena sekarang diIndonesia ini sudah banyak beredar PPC yang hampir merakyat ke semua blogger-blogger Indonesia. Namun, di antara banyaknya PPC yang ada, berikut telah saya rangkum beberapa daftar PPC lokal Indonesia terbaik berdasarkan bukti pembayarannya. 
Berikut daftarnya :
  1. Sitti.co.id
  2. KlikSaya.com
  3. KumpulBlogger.com
  4. AdsenseCamp.com
  5. BloggerBersatu.com
  6. PPCIndo.com


Sekian dulu postingan pada kesempatan kali ini, semoga postingan dengan judul daftar PPC lokal Indonesia terbaik ini bermanfaat bagi anda. Pesan dari saya jangan pernah patah semangat dalam berbisnis online seperti menggunakan jasa iklan berbasis PCC seperti di atas, besar atau kecilnya penghasilan jangan di jadikan masalah. Teruslah berjuang dan optimis akan kesuksesan di masa yang akan datang.


Baca juga :

1. cara mendapatkan uang melalui HP android

2. cara menghasilkan uang melalui video youtube

3. cara agar blog menghasilkan uang

4. cara mendapatkan uang tambahan dari hasil bermain game

5. cara membuat akun paypal

6. syarat untuk mendaftarkan blog di Google adsense

7. cara mendaftarkan blog ke google adsense

8. apa itu seo..?

9. strategi penting dalam membangun seo

10. pengertian fungsi dan manfaatnya blog